Quick Indonesian Techno News

Toshiba Umumkan Panel 15" UHD 4K Dengan Kemampuan 2D/3D Switch, Siap Debut di CES 2015

Menjelang pelaksanaan ajang pameran tahunan CES 2015 di awal Januari, Toshiba hari ini mengumumkan sebuah produk panel display baru dengan teknologi canggih yang masih jarang digunakan. Panel tersebut adalah sebuah display berukuran 15 inci dengan tingkat resolusi Ultra HD 4K yang dilengkapi dengan fitur 3D tipe glassless untuk memungkinkan pengguna menikmati konten 3D tanpa bantuan kacamata 3D khusus. Display dengan kemampuan serupa saat ini sudah digunakan oleh Amazon dalam produk Fire Phone, namun ukuran serta…... baca berita selengkapnya

Baca berita Teknologi di Androidmu dgn cepat, lengkap, dan hemat kuota internet. Download Appsnya disini

Toshiba Umumkan Panel 15" UHD 4K Dengan Kemampuan 2D/3D Switch, Siap Debut di CES 2015 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: adeuny