Jika selama ini Anda sempat berminat untuk membeli produk smartphone LG di kelas mid-range atau entry-level, namun akhirnya mengurungkan niat tersebut lantaran tampilan softwarenya sama sekali tidak mirip dengan tampilan di produk kelas flagship mereka, pengumuman berikut ini tampaknya bakal menjadi sebuah kabar baik bagi Anda. LG hari ini mengumumkan bahwa mereka bakal menghadirkan tampilan LG UX dari G3 untuk produk-produk smartphone maupun tablet di segmen mid-range maupun entry-level. Custom UI tersebut nantinya bakal hadir…
baca berita selengkapnya