Bagi Anda yang telah cukup lama menggunakan iDevice, Anda pasti tahu bahwa aplikasi Bittorent tidak pernah bisa temukan di App Store. Bahkan jika sekarang Anda mencari dengan kata kunci "bittorent," hanya ada dua aplikasi yang muncul dan keduanya tidak untuk download file torrent.Hal mengejutkan terjadi beberapa hari lalu ketika sebuah aplikasi bernama Blue Downloader muncul di Apple Store. Yang menarik, aplikasi ini memungkinkan Anda download file torrent melalui sejumlah sumber yang dipilih oleh pihak developer,…
baca berita selengkapnya